5K Envirunment
Dalam rangka memeriahkan Hari Listrik Nasional yang ke 71, PT PLN (Persero) Pembangkitan Tanjung Jati B kembali mengadakan lomba lari 5000 meter "5K Envirunment".
PROSEDUR LOMBA
1. Formulir pendaftaran dapat diperoleh dari Kantor Radio R-lisa dan Kantor Radar Kudus Biro Jepara atau bisa langsung download di goo.gl/YQ56yg
2. Peserta Lomba Lari 5K Envi'Run'Ment adalah pelajar SMP dan SMA se-Kabupaten Jepara yang mendapatkan rekomendasi dari sekolah (tanda tangan dan cap dari Kepala Sekolah atau yang mewakili).
3. Tiap sekolah hanya diwakili oleh 1 (satu) peserta putra dan 1 (satu) peserta putri.
4. Formulir yang telah diisi dikembalikan ke Kantor Radio R-Lisa dan Kantor Radar Kudus Biro Jepara atau discan dan dikirim ke : humasplntjb@gmail.com paling lambat tanggal 27 Oktober 2016.
5. Lomba Lari 5K Envi'Run'Ment dilaksanakan pada tanggal 30 Oktober 2016, "START" PUKUL 08.00 WIB di depan pintu masuk PLTU Tanjung Jati B, Desa Tubanan, Kecamatan Kembang Jepara.
6. Perlombaan dibagi menjadi 4 kategori : SMP Putra, SMP Putri, SMA Putra, SMA Putri.
7. Pemenang pada masing masing kategori akan mendapatkan hadiah uang tunai (Juara 1 : Rp. 1.500.000,-) Juara 2 : Rp. 1.000.000,- dan Juara 3 : Rp. 750.000,-
8. Peserta yang kesulitan moda transportasi dapat menghubungi panitia.
9. Informasi terkait perlombaan dapat menghubungi panitia :
Kategori SMP
- Fradika : 082242329545
- Miryam : 085326029572
Kategori SMA
- Wahab : 085200158700
- Wiwis : 081228562639
0 Response to "5K Envirunment"
Posting Komentar